SMP NEGERI 106 JAKARTA
Jl. H. Baping No 28 Ciracas Jakarta Timur
Selasa, 14 November 2023 Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS) merupakan proses pengumpulan, pengolahan, analisis dan interpretasi data tentang kualitas kerja Kepala Sekolah dalam melaksanakan tugas pokoknya. Tim Assesor PKKS melaksanakan tugasnya untuk menilai kinerja kepala sekolah Tahun 2023. Kegiatan ini dilaksanakan di Lab Bahasa dengan dihadiri oleh Tim Assesor PKKS Bapak Drs. H. Baharuddin Dalimunte, MM
Read More